Increase | Inclusive Creative Social Enterprise

Kerudung Batik Jumput. Dibuat secara manual dan menggunakan pewarna alami.

Ukuran 110 x 110 cm

Rp. 100,000

Stocks : 2

Repuired Fiields *

  • Profil Darmini - Rentan Pelita Kasih
Darmini - Rentan Pelita Kasih

Darmini berasal dari kelompok Rentan Pelita Kasih, Desa Bleberan, Gunung Kidul. Darmini merupakan fasilitator kelompok rentan untuk kemajuan pembangunan desa. Untuk memenuhi kebutuhan keluarga, Darmini mengandalkan penjualan hasil tani sebesar Rp 300.000 per-3 bulan, berarti rata-rata Rp 100.000 perbulan. Darmini pernah mengikuti pelatihan pembuatan batik jumputan yang diadakan salah sati instansi. Namun sayang, setelah pelatihan tidak ada tindak lanjutnya.

Batik jumputan (batik celup ikat) adalah batik yang dikerjakan dengan cara ikat celup, diikat dengan tali kemudian dicelup ke dalam pewarna. Darmini hanya menggunakan pewarna alami, sehingga warnanya cenderung kalem dan tidak terang menyala.

Setelah mengikuti program DEC di Gunung Kidul, Darmini mulai memperbaiki kualitas batik jumputnya. Bersama mitra setianya, yaitu Siti Kholifah, mereka menciptakan beberapa pola dengan menggunakan media dan alat sederhana. Mereka berharap bisa memajukan perekonomian kelompok, menciptakan dampak sosial di lingkungan dan menularkan ilmu kepada anggota kelompok lainnya.

Coming Soon

Produk Balai Pemasyarakatan Perempuan

View Detail

Produk Balai Pemasyarakatan Perempuan

View Detail

Produk Balai Pemasyarakatan Perempuan

View Detail